EnglishFrenchGermanSpainItalianDutchRussianBrazilJapaneseKoreanArabicChinese Simplified

Belajar Komputer

Senin, 07 Februari 2011

Memaksimalkan Bandwitdh ( Meningkatkan Kecepatan Koneksi Internet )

Buat temen-temen yang sering kesal karna koneksi internet yang lambat (lemot), berikut tips untuk sedikit meningkatkan kecepatan koneksi internet, semoga bisa membantu.

Ada banyak cara untuk meningkatkan kecepatan koneksi internet pada komputer kita, salah satunya yaitu memaksimalkan bandwitdh.

Bandwitdh adalah kapasitas sebuah jaringan atau kecepatan transfer data pada suatu jaringan . Secara default sistem windows pada komputer kita mencadangkan 20% bandwitdh dari total bandwitdh yang kita miliki, dan kita hanya dapat menggunakan sisanya setiap kali kita terkoneksi ke internet.
Jadi, untuk meningkatkan kecepatan koneksi internet, kita harus mengambil kembali bandwitdh yang dicadangakan oleh windows. Berikut langkah-langkahnya :
  • Pada dekstop klik START -- Run
  • Pada kolom yang muncul ketikan gpedit.msc
  • Setelah masuk ke Group Policy pilih Computer Configuration
  • Pilih Administrative Template -- Network -- QoS Packet Scheduler -- Limit Reservable Bandwitdh
  • Pada kolom setting klik Enabled
  • Ganti angka 20 menjadi 0 lalu Ok
  • Restart komputer
Nah, sekarang kamu dapat menikmati internetan dengan kecepatan maksimum.

Claim Token : SQVMENHWMUPQ
Tag : Memaksimalkan  Bandwitdh, Maksimalkan Bandwitdh, Meningkatkan Bandwitdh, Bandwitdh, Meningkatkan Kecepatan Koneksi Internet, Koneksi Internet, Kecepatan Koneksi Internet.

Tidak ada komentar: